Jumat, 22 Juli 2016

Harga Bak Fiber yang Relatif Terjangkau

Bisnis merupakan salah satu peluang usaha yang saat ini banyak diincar oleh banyak orang. Dengan berbisnis kita tidak terikat dengan atasan dan juga bisa menyesuaikan waktu kita bekerja. Selain itu, keuntungan dengan berbisnis jika berhasil bisa melebihi dari orang-orang yang bekerja sebagai pegawai. Nah, jenis bisnisnya sendiri ada beragam, salah satunya adalah bisnis pembiakan ikan. Ikan seperti yang kita ketahui bahwa merupakan salah satu jenis bahan makanan yang banyak dikonsumsi oleh orang-orang khususnya di Indonesia. Pembiakan ikan cukup mudah, seperti misalnya pembiakan ikan konsumsi yaitu ikan Lele. Ikan Lele merupakan ikan air tawar yang pembiakannya sangatlah mudah. Namun, meskipun begitu perlu diperhatikan mengenai kualitas media pembiakannya, yang mana mempengaruhi tumbuh kembangnya. Salah satu media yang penting adalah kolam. Kali akan dibahas mengenai ukuran serta harga bak fiber.




Harga Bak Fiber dan Ukurannya

Sebelum mencari tahu pasaran harga bak fiber, maka penting kita untuk mencari tahu ukuran dari bak fiber itu sendiri. Harga bak fiber dengan pilihan ukuran bak fiber sangatlah sebanding. Dimana semakin besar ukurannya akan relatif lebih mahal ketimbang yang ukuran lebih kecil, tetapi untuk segi kualitas tetap sama juaranya. Untuk masalah ukuran bak fiber yang tepat untuk pembiakan ikan Lele tidak memerlukan bak fiber yang terlalu besar. Namun, kembali lagi pada penyesuaian ukuran lahan pembiakannya. Untuk yang memiliki lahan yang sempit atau terbatas, bisa memilih bak fiber yang ukurannya kecil. Nah, nantinya jika sudah besar, bisa disesuaikan lagi penggunaan bak fibernya.

harga bak fiber murah di bandung

Harga Bak Fiber dan Keunggulannya

Seperti yang sudah disebutkan di atas bahwa harga bak fiber sebanding dengan kualitasnya. Jadi, para pembisnis pembiakan ikan Lele tak perlu mengkhawatirkan masalah harga bak fiber jika memang kualitasnya juara. Keunggulan bak fiber salah satunya adalah awet. Ya, jadi bak fiber ini terbuat dari bahan yang berkualitas, sehingga tak masalah jika ditempatkan di luar ruangan. Selain itu, bak fiber ini juga dapat digunakan dalam jangka waktu panjang dan bahkan hingga bertahun-tahun tanpa harus menggantinya. Berbeda dengan kolam terpal yang harus membutuhkan perhatian lebih dan biaya operasional yang tak murah.

Ukuran dari Bak Fiber

Fiberglass Bandung yang merupakan produsen bak fiber berkualitas ini telah menyediakan berbagai macam bentuk maupun ukuran yang cukup efisien untuk digunakan. Bentuknya tersedia dalam pilihan persegi maupun bentuk bulat. Untuk harga bak fiber ini pun tergantung dari bentuk maupun ukurannya. Khusus bak filter berbentuk persegi ini memiliki banyak ukuran mulai dari yang paling kecil dapat menampung 600 liter dan yang paling besar dapat menampung sekitar 12000 liter. Sementara itu, untuk bak filter dengan bentuk bulat ini memiliki ukuran 393 liter sedangkan ukuran yang paling kecil dapat menampung 2512 liter. Jika ingin tahu harga bak fiber ini dapat langsung menghubungi contact us.

Kualitas Bak Fiber di Bandung


Kualitas dari bak fiber ini tak perlu diragukan lagi terlebih harga bak fiber yang terjangkau ini akan menjadikan biaya operasional lebih murah. Jika Anda tertarik dengan bak fiber ini dapat langsung menghubungi kontak yang tersedia maupun mengisi formulir yang ada di dalam contact us. Anda dapat langsung mengetahui detail harga bak filter ini maupun dapat langsung melakukan pemesanan pada saat itu juga. Fiberglass Bandung bersedia melakukan pengiriman dengan jumlah tertentu hingga langsung ke tempat Anda.


Harga Bak Fiber Dari Pabrikan Fiberglass Bandung


No
Ukuran (cm)
Volume (Liter)
Harga
P
L
T
(Min 10 unit)
1
100
40
20
80
Rp 400.000
2
100
40
30
120
Rp 500.000
3
100
60
20
120
Rp 500.000
4
100
60
30
180
Rp 600.000
5
100
60
40
240
Rp 700.000
6
100
60
50
300
Rp 800.000
7
100
80
20
160
Rp 600.000
8
100
80
30
240
Rp 700.000
9
100
80
40
320
Rp 800.000
10
100
80
50
400
Rp 900.000
11
100
80
60
480
Rp 1.000.000
12
100
80
70
560
Rp 1.100.000
13
150
40
20
120

14
150
40
30
180

15
150
60
20
180







40
200
40
20
160

41
200
40
30
240

42
200
60
20
240

43
200
60
30
360

44
200
60
40
480

45
200
60
50
600

46
200
80
20
320

47
200
80
30
480

48
200
80
40
640

49
200
80
50
800

50
200
80
60
960

51
200
80
70
1120

52
200
100
20
400

53
200
100
30
600

54
200
100
40
800

55
200
100
50
1000

56
200
100
60
1200

57
200
100
70
1400

58
200
100
80
1600

59
200
100
90
1800

60
200
100
100
2000

61
250
40
20
200

62
250
40
30
300

63
250
60
20
300

64
250
60
30
450

65
250
60
40
600

66
250
60
50
750







81
250
150
80
3000

82
250
150
100
3750

83
250
150
120
4500

84
250
150
130
4875

85
300
40
20
240

86
300
40
30
360

87
300
60
20
360

88
300
60
30
540

89
300
60
40
720







105
300
150
30
1350

106
300
150
40
1800

107
300
150
50
2250

108
300
150
60
2700

109
300
150
70
3150

110
300
150
80
3600

111
300
150
100
4500

112
300
150
120
5400

No
Ukuran (cm)
Volume (Liter)
Harga
P
L
T
(Min 10 unit)
113
300
150
130
5850

114
300
150
140
6300

115
350
40
20
280

116
350
40
30
420

117
350
60
40
840

118
350
60
50
1050

119
350
60
60
1260

120
350
60
70
1470







131
350
100
130
4550

132
350
100
140
4900

133
350
150
20
1050

134
350
150
30
1575

135
350
150
40
2100

136
350
150
50
2625

137
350
150
60
3150

138
350
150
70
3675

139
350
150
80
4200

140
350
150
100
5250

141
350
150
120
6300

142
350
150
130
6825

143
350
150
140
7350

144
400
40
20
320

145
400
40
30
480

146
400
60
40
960

147
400
60
50
1200

148
400
60
60
1440

149
400
60
70
1680

150
400
80
80
2560







167
400
150
70
4200

168
400
150
80
4800

169
400
150
100
6000

170
400
150
120
7200

171
400
150
130
7800

172
400
150
140
8400

173
400
200
20
1600

174
400
200
30
2400

175
400
200
40
3200

176
400
200
50
4000

177
400
200
60
4800

178
400
200
70
5600

179
400
200
80
6400

180
400
200
100
8000

181
400
200
120
9600

182
400
200
130
10400

183
400
200
140
11200

184
400
200
150
12000

185
400
225
20
1800












195
400
225
140
12600

196
400
225
150
13500

197
400
225
200
18000

No
Ukuran (cm)
Volume (Liter)
Harga
P
L
T
(Min 10 unit)
198
500
40
20
400

199
500
40
30
600

200
500
60
40
1200

201
500
60
50
1500

202
500
60
60
1800

203
500
60
70
2100

204
500
80
80
3200

205
500
80
20
800

206
500
80
30
1200

207
500
80
40
1600

208
500
80
50
2000







219
500
150
50
3750

220
500
150
60
4500

221
500
150
70
5250

222
500
150
80
6000

223
500
150
100
7500







239
500
225
20
2250

240
500
225
30
3375

241
500
225
40
4500

242
500
225
50
5625

243
500
225
60
6750

244
500
225
70
7875

245
500
225
80
9000

246
500
225
100
11250

247
500
225
120
13500

248
500
225
130
14625

249
500
225
140
15750

250
500
225
150
16875

pesan via whatsapp

Tidak ada komentar:

Posting Komentar